PENERAPAN SASARAN KESELAMATAN PASIEN DI PELAYANAN RUMAH SAKIT

Muliyadi Muliyadi, Sri Yulia

Abstract


Latar Belakang: Terhindarnya pasien dari cidera dan mendapatkan pelayanan kesehatan yang aman merupakan bentuk pelayanan berkualitas dan memenuhi harapan pasien. Sistem pelayanan kesehatan belum dapat memenuhi aspek keamanan secara optimal. Program keselamatan pasien melalui penerapan  sasaran keselamatan pasien merupakan upaya mengurangi risiko pasien dari kejadian yang tidak diinginkan. Tujuan: Mendapatkan gambaran penerapan sasaran keselamatan pasien dan hubunganya dengan karakteristik perawat. Metode: Penelitian deskriptif analitik untuk mendapatkan gambaran penerapan keselamatan pasien dan analisis hubungan karakteristik perawat dengan penerapan keselamatan pasien. Populasi perawat pelaksana pada empat rumah sakit di Kota Palembang, sampel berjumlah 139 perawat dengan purposive sampling. Penelitian dilaksanakan Januari-Maret 2019. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang valid dan reliable. Analisis dilakukan melalui univariat dengan uji proporsi dan sentral tendensi, bivariat dengan uji T independent dan regresi linier. Hasil:  Penelitian mendapatkan rata-rata penerapan sasaran keselamatan pasien 147,88 (92,43%) dari nilai maksimal 160 dengan sasaran identifikasi 90,8%, komunikasi efektif  93,2%, pengelolaan obat   93,82%, ketepatan prosedur  94,00%, pengurangan risiko infeksi 91,97% dan pengurangan risiko jatuh 86,82%. Tidak ada hubungan karakteristik umur, jenis kelamin, pendidikan dan pengalaman kerja dengan penerapan keselamatan pasien (α > 0,05). Saran: Diperlukan upaya perbaikan dan peningkatan penerapan sasaran keselamatan pasien dengan sharing sejawat perawat dan interprofesi, peningkatan monitoring evaluasi manajer perawat.

 

Kata Kunci: Penerapan, Rumah Sakit,  Sasaran Keselamatan Pasien


Full Text:

PDF

References


Anderson JG, A. K. (2017). Your Health Care May Kill You: Medical Errors. Study Health Technol Inform, (234): 13–17

Akbar Nur. (2021). Efektivitas Penerapan Pasien Safety Terhadap Peningkatan Keselamatan Pasien di Rumah Sakit. 12: 265–268. DOI: http://dx.doi.org/10.33846/sf12309

Delima, A. Z. P., Maidin, A. and Saleh, L. M. (2020). Analysis of The Implementation of Patient Safety Targets at The Makassar City Regional General Hospital. Journal of Asian Multicultural Research for Medical and Health Science Study, 1(2): 47–56. doi: 10.47616/jamrmhss.v1i2.48.

Handayani, Meliana, Anggaraeni, Rini, Maidin, M. A. (2014). Determinan Kepatuhan Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Stella Maris Makassar. (http://repository.unhas.ac.id/handle/123456789/10651%0A)

Indonesia, P. R. (2014). Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan.

Neri, R. A., Lestari, Y. and Yetti, H. (2018). Analisis Pelaksanaan Sasaran Keselamatan Pasien di Rawat Inap Rumah Sakit Umum Daerah Padang Pariaman. Jurnal Kesehatan Andalas, 7: 48. doi: 10.25077/jka.v7i0.921.

RI, K. (2019). Laporan Insiden Keselamatan Pasien. (http//www.depkes.go.id)

Salawati, L. (2020). Penerapan Keselamatan Pasien Rumah Sakit. AVERROUS: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Malikussaleh, 6(1): 98. doi: 10.29103/averrous.v6i1.2665.

Schwendimann, R. et al. (2018). The Occurrence, Types, Consequences and Preventability of in-Hospital Adverse Events - A Scoping Review. BMC Health Services Research, 18(1), pp. 1–13. doi: 10.1186/s12913-018-3335-z.

Anderson JG, A. K. (2017). Your Health Care May Kill You: Medical Errors. Study Health Technol Inform, (234): 13–17

Akbar Nur. (2021). Efektivitas Penerapan Pasien Safety Terhadap Peningkatan Keselamatan Pasien di Rumah Sakit. 12: 265–268. DOI: http://dx.doi.org/10.33846/sf12309

Delima, A. Z. P., Maidin, A. and Saleh, L. M. (2020). Analysis of The Implementation of Patient Safety Targets at The Makassar City Regional General Hospital. Journal of Asian Multicultural Research for Medical and Health Science Study, 1(2): 47–56. doi: 10.47616/jamrmhss.v1i2.48.

Handayani, Meliana, Anggaraeni, Rini, Maidin, M. A. (2014). Determinan Kepatuhan Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Stella Maris Makassar. (http://repository.unhas.ac.id/handle/123456789/10651%0A)

Indonesia, P. R. (2014). Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan.

Neri, R. A., Lestari, Y. and Yetti, H. (2018). Analisis Pelaksanaan Sasaran Keselamatan Pasien di Rawat Inap Rumah Sakit Umum Daerah Padang Pariaman. Jurnal Kesehatan Andalas, 7: 48. doi: 10.25077/jka.v7i0.921.

RI, K. (2019). Laporan Insiden Keselamatan Pasien. (http//www.depkes.go.id)

Salawati, L. (2020). Penerapan Keselamatan Pasien Rumah Sakit. AVERROUS: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Malikussaleh, 6(1): 98. doi: 10.29103/averrous.v6i1.2665.

Schwendimann, R. et al. (2018). The Occurrence, Types, Consequences and Preventability of in-Hospital Adverse Events - A Scoping Review. BMC Health Services Research, 18(1), pp. 1–13. doi: 10.1186/s12913-018-3335-z.

Setyani, M. D., Zuhrotunida, Z. and Syahridal, S. (2017). Implementasi Sasaran Keselamatan Pasien di Ruang Rawat Inap RSU Kabupaten Tangerang, Jurnal JKFT, 2(2): 59. doi: 10.31000/jkft.v2i2.63.

Soru, A. R. A. and Wahyuningsih, A. (2019). Penerapan Sasaran Keselamatan Pasien. Jurnal STIKES, 11(2): 89–160.

Sri Yulia, Achir Yani, M. (2012). Pengaruh Pelatihan Keselamatan Pasien Terhadap Pemahaman Perawat Pelaksana Mengenai Penerapan Keselamatan Pasien di RS Tugu Ibu Depok. Jurnal Keperawatan Indonesia, 15(3): 185–192

Stewart, K., Choudry, M. I. and Buckingham, R. (2016). Learning from Hospital Mortality, Clinical Medicine. Journal of the Royal College of Physicians of London, 16(6): 530–534. doi: 10.7861/clinmedicine.16-6-530

Sugiyono. (2020). Hubungan Motivasi dengan Kinerja Perawat Pelaksana di Ruangan Rawat Inap Rsud Padang Pariaman. Jurnal Kesehatan Medika Saintika, 11(2): 108–113. (http://jurnal.syedzasaintika.ac.id/index.php/medika/article/view/857)

Surahmat, R., Neherta, M. and Ariati, N. (2018). The Implementation of Patient Safety Goals by Nurses Post Accredited Hospital in Palembang, South Sumatra, Indonesia. International Journal of Innovative Science and Research Technology, 3(12): 495–500. (https://ijisrt.com/the-implementation-of-patient-safety-goals-by-nurses-post-accredited-hospital-in-palembang-south-sumatra-indonesia)

Suryani, L., Kurniawan, R. and Perdani, A. L. (2021). Factors Associated with the Implementation of Patient Safety at X Hospital, Karawang, Indonesia. KnE Life Sciences, pp. 624–629. doi: 10.18502/kls.v6i1.8660.




DOI: https://doi.org/10.36729/jam.v7i2.904

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

  

 

real time web analytics View My Stats