ANALISIS FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD)
Abstract
Latar Belakang: Demam berdarah dengue, yaitu penyakit endemis dengan angka kematiannya tergolong tinggi. World Health Organization (WHO) memaparkan bahwasanya kasus demam berdarah yang terlaporkan mengalami peningkatan delapan kali lipat selama empat tahun terakhir. Rendahnya tingkat pendidikan, pendapatan dan informasi petugas mengenai demam berdarah dengue merupakan faktor penyebab DBD. Tujuan: untuk mengetahui hubungan pendidikan, pendapatan dan informasi petugas dengan demam berdarah dengue. Metode: penelitian menggunakan desain cross cetional dengan populasi masyarakat Desa Gunung Mas yang berusia diatas 15 tahun, sampel dalam penelitian ini diambil secara accidental sampling sebanyak 91 responden dan analisa data dengan uji chi-square. Hasil: analisa Univariat Demam Berdarah Dengue DBD sebanyak 42,9 % dan tidak DBD sebanyak 57,1 %, Pendidikan Rendah 45,1 % Tinggi 54,9 %, Pendapatan Rendah 45,1% Tinggi 54,9 % Informasi Petugas Kesehatan Tidak Pernah 35,2 % Pernah 64,8%.Analisa Bivariat hasil uji chis quare pendidikan , 0.000 artinya terdapat hubungan yang signifikan antara pendidikan dengan demam berdarah dengue, Pendapatan 0,000 artinya terdapat hubungan yang signifikan antara pendapatan dengan demam berdarah dengue, Informasi Petugas Kesehatan 0.000 artinya terdapat hubungan yang siknifikan antara informasi petugas dengan demam berdarah dengue. Saran: Sebaiknya dilakukan penyuluhan oleh tenaga kesehatan kepada masyarakat dalam melakukan perilaku hidup bersih dan sehat serta dan pencegahan demam berdarah dengan menguras tempat penampungan air, mengubur barang bekas, dan menutup tempat penampungan air.
Kata Kunci : Informasi petugas,pendapatan, Pendidikan, DBD
Full Text:
PDFReferences
Adnan. (2019). Jurnal Untuk Masyarakat Sehat. (JUKMAS) 3.2 (2019): 204-218.], 3.2(2019), 204–218.
Ariani, A. P. (2015). (2015). DBD Demam Berdarah Dengue. Yogyakarta: Nuha Medika. Nuha Medika, (1015).
Astuti H P, Adyas, A., & Djamil, A. (2023). Analisis faktor yang berhubungan dengan kejadian demam berdarah dengue di Kota Bandar Lampung tahun 2023. Sanitasi: Jurnal Kesehatan Lingkungan, 16(2). https://doi.org/10.29238/sanitasi.v16i2.1855
Badan Pusat Stastistik Provinsi Sumatera Selatan (2022). (2022). Demografi Kesehatan.
Cahyo. (2016). pengaruh pendapatan orang tua terhadap kejadian Demam Berdarah Dengue (DBD). Jurnal Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, III (I); 2016: .Rnal Dunia Kesmas, 3/1(2016).
Hermayudi, A. P. A. A. (2017). No TitlePenyakit Daerah Tropis. Yogyakarta. Nuha Medika, 1(2017), 10.
Hidayati, 2018. (2018). Kesiapsiagaan Masyarakat: Paradigma Baru Pengelolaan Bencana Alam Di Indonesia. Jurnal Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia, III (I); 2018: 27- 38., II/1(2018), 27–38.
Kemenkes RI. (2016). Kemenkes R. Pusat Data dan Informasi Kementrian Kesehatan RI. Jakarta. 2016.
Kemenkes RI. 2017. (2017). Data dan Informasi Kesehatan Profil Kesehatan Indonesia 2016.
Kementerian Kesehatan RI. (2020). No Title. Profil Kesehatan (Vol. ).
Krianto. (2019). Masyarakat Depok memilih Fogging yang Tidak Dimengerti,. Jurnal Kesehatan Masayarakat. 4 (6); 2019: 89- 94), 4 (6)(2019), 89–94).
Mulyadi, E., & Dewi, S. K. (2023). Hubungan pengetahuan dan tingkat pendidikan terhadap pencegahan DBD di Wilayah Kerja Puskesmas Baros. Journal of Public Health Innovation, 3(02), 164–172. https://doi.org/10.34305/jphi.v3i02.744
Pangestika, Tegar Lyana, et al. . (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Jumantik Dalam Sistem Kewaspadaan Dini Demam Berdarah Dengue Di Kelurahan Sendangmulyo.". Jurnal Kesehatan Masyarakat (Undip) 5.5 (2017): 1113-1122.), 5.5(2017), 1113–1122.
Prasetyowati, H., Astuti, E. P., & Widawati, M. (2018). Faktor yang Berhubungan dengan Keberadaan Jentik Aedes aegypti di Daerah Endemis Demam Berdarah Dengue (DBD) Jakarta Barat. Balaba. Jurnal Litbang Pengendalian Penyakit Bersumber Binatang Banjarnegara, 115–124. Https://Doi.Org/10.22435/Blb.V13i2.265., 3i2.(2018), 115–124.
Syahrias, L. ". (2018). Faktor Perilaku Pencegahan Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kelurahan MANGSANG, KOTA BATAM. " Jurnal Dunia Kesmas 7.3 (2018)., 7.3(2018).
WHO. (2019). Maternal mortality key fact. https://www.who.int/newsroom/factsheets/detail/maternal-mortality.
Widiyaning, M. R. 2018. (2018). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Praktik Pencegahan Demam Berdarah Dengue (Dbd) Oleh Ibu Rumah Tangga Di Kelurahan Doplang, Purworejo. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6, 9. Https://Doi.Org/10.14710/Jkm.V6i1.203 12), 6, 9.(2018).
Wirna, Shintia., Lili Eky Nursia N ., Fikri Faidul Jihad. , Danvil Nabela. 2023. Hubungan Pengetahuan Dan Informasi Petugas Kesehatan Dengan Tindakan Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue (Dbd). Jurnal Kesehatan Masyarakat Itekes Cendekia Utama Kudus. Vol. 11, No. 1, April 2023
Zulaikha, Fatma, Nolva Indah Permata, and A. M. (2020). Hubungan Antara Kadar Trombosit Dan Kadar Hematokrit Terhadap Kejadian Demam Berdarah Pada Anak Di Pukesmas Mangkurawang Tenggarong.”. “Bunda Edu-Midwifery Journal (BEMJ), 3.2(2020), 16–21.
DOI: https://doi.org/10.36729/jam.v9i1.1157
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats