PENGARUH PEMBERIAN JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN HIPERTENSI PADA KOMUNITAS PRA LANSIA

Romi Syahrial, Andre Utama Saputra, Sasono Mardiono, Selamat Parmin

Abstract


Latar Belakang: Prevalensi hipertensi menurut World Health Organization (WHO) tahun 2022 sebesar 22% dari total penduduk dunia. Tekanan darah tinggi dapat merusak bagian dalam arteri dan memungkinkan untuk terjadinya pembekuan darah Semangka mengandung asam amino sitrulin, kalium, air, vitamin C, vitamin A (karotenoid), vitamin K, sehingga semangka dapat digunakan sebagai pengobatan alternatif untuk hipertensi. Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh jus semangka terhadap penurunan hipertensi pada komunitas pra lansia di Puskesmas 23 Ilir Kota Palembang. Metode: Desain penelitian menggunakan metode quasy eksperimen dengan rancangan non equivalent control group. Subjek dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol yang dilakukan pretest dan posttest, jumlah sampel yaitu 27 orang yang memenuhi kriteria inklusi, teknik pengumpulan data menggunakan chek list. Penelitian dilakukan pada bulan Mei-Juni 2024 di Puskesmas 23 Ilir Kota Palembang. Analisa bivariat menggunakan uji t-test. Hasil penelitian menunjukan Tidak ada perbedaan efektifitas penurunan frekuensi tekanan darah pada lansia di Puskesmas 23 ilir pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol didapatkan nilai (p = 0,831). Saran:  Perlu peningkatan program kesehatan dalam bidang lansia khususnya lanjut usia serta upaya peningkatan pengetahuan bahwa jus semangka sebagai minuman penurun tekanan darah yaitu melalui KIE (Komunikasi, Informasi dan Edukasi) yang berkesinambungan untuk meningkatkan pengetahuan tentang tekanan darah dan manfaat jus semangka dalam menurunkan tekanan darah.

 

Kata kunci: Jus semangka, Hipertensi, Pralansia


Full Text:

PDF

References


Adiyasa, R. P., & M Cruz, B. G. (2020). The Correlation Between Self-Care Behavior and The Self-Efficacy of Hypertensive Adults. Indonesian Nursing Journal of Education and Clinic (Injec), 5(1), 44. https://injec.aipniainec.org/index.php/INJEC/article/viewFile/273/271

Agustiani, M., Andi, S., & Destiana, d. N. (2023). NATIONAL NURSING CONFERENCE VOL. 1 NO. 2. HUBUNGN LIFE STYLE DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA DEWASA DI DESA JAGARA KECAMATAN DARMA KABUPATEN KUNINGAN TAHUN 2023, 56.

Aknes, F., Ludiana, & Ayubana, S. (2023). penerapan relaksasi nafas dalam terhadap tekanan darah pasiem hipertensi di wilayah kerja uptd puskesmas rawat inap banjarsari kota metro. Jurnal Cendikia Muda Volume 3 Nomor 1, 33.

Fadlilah, M. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Tekanan Darah Pada Lansia Penderita Hipertensi di Panti Tresna Werdha Teratai Palembang. 7-15.

Fairhurst. (2020). florida state. Florida state study find watermelon lowers blood pressure.

Fitri, F., Nurmayni, & dkk. (2021). HIPERTENSI Si Pembunuh Senyap. Medan: CV. Pusdikra Mitra Jaya.

Made, N. S. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia. Majority.

Manurung, widyan, & adityo. (2021). pengaruh mengkonsumsi semangka untuk menurunkan tekanan darah pada hipertensi . Lampung: Universitas Lampung.

Mutiara Lavintang, E. Y. (2018). Pengaruh Jus Semangka (Citrulus Vulgaris Schrad) Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Primer. JOM FKp, 287-296.

Nurleny. (2019). PENGARUH JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NANGGALO. Jurnal Akademik Baiturrahim vol. 8 no. 1, 41.

Nurleli. (2019). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Leworeng. Jurnal Kesehatan Masyarakat Mulawarman, 26-39.

Nurliana, & Bela, P. (2023). Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan vol. 15 no. 1. EFEKTIVITAS BUAH SEMANGKA MERAH DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA WANITA MENOPAUSE, 245.

Umrah, Y., Rosjidi, C. H., & Balaka, K. I. (2022). Pengaruh Jus Semangka Dalam Menurunkan Tekanan Darah Pasien Hipertensi. Jurnal Ilmiah Karya Kesehatan, 3(01), 16-22. https://stikesks-kendari.e-journal.id/jikk

Purwono, J., Rita, S., Ati, R., & Budianto, d. A. (2020). POLA KONSUMSI GARAM DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA. Jurnal Wacana Kesehatan vol. 5 no. 1, 532.

Prasetyaningrum, Y. I. (2014). Hipertensi Bukan Untuk Ditakuti. Jakarta: Fmedia.

Rizki. (2022). the miracle of vegetables. Jakarta: Agro Media Pustaka.

Ropendi Pardede, I. K. (2019). Pengaruh Pembersian Jus Semangka (Citrullus lanatus) Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Hiang Kabupaten Kerinci Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 19-27.

Setyawati, D., Maryati, H., & Mubarok, A. S. (2017). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi: The Effect Of Giving The Juice Of Water Melon To The Change Of Blood Pressure For Hypertensive. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 3(2),9-17. https://journal.stikespemkabjombang.ac.id/index.php/jikep/article/download/99/97

Fadlilah, M. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Tekanan Darah Pada Lansia Penderita Hipertensi di Panti Tresna Werdha Teratai Palembang. 7-15.

Fairhurst. (2020). florida state. Florida state study find watermelon lowers blood pressure.

Fitri, F., Nurmayni, & dkk. (2021). HIPERTENSI Si Pembunuh Senyap. Medan: CV. Pusdikra Mitra Jaya.

Made, N. S. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia. Majority.

Manurung, widyan, & adityo. (2021). pengaruh mengkonsumsi semangka untuk menurunkan tekanan darah pada hipertensi . Lampung: Universitas Lampung.

Mutiara Lavintang, E. Y. (2018). Pengaruh Jus Semangka (Citrulus Vulgaris Schrad) Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Primer. JOM FKp, 287-296.

Nurleny. (2019). PENGARUH JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NANGGALO. Jurnal Akademik Baiturrahim vol. 8 no. 1, 41.

Nurleli. (2019). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Leworeng. Jurnal Kesehatan Masyarakat Mulawarman, 26-39.

Nurliana, & Bela, P. (2023). Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan vol. 15 no. 1. EFEKTIVITAS BUAH SEMANGKA MERAH DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA WANITA MENOPAUSE, 245.

Umrah, Y., Rosjidi, C. H., & Balaka, K. I. (2022). Pengaruh Jus Semangka Dalam Menurunkan Tekanan Darah Pasien Hipertensi. Jurnal Ilmiah Karya Kesehatan, 3(01), 16-22. https://stikesks-kendari.e-journal.id/jikk

Purwono, J., Rita, S., Ati, R., & Budianto, d. A. (2020). POLA KONSUMSI GARAM DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA. Jurnal Wacana Kesehatan vol. 5 no. 1, 532.

Prasetyaningrum, Y. I. (2014). Hipertensi Bukan Untuk Ditakuti. Jakarta: Fmedia.

Rizki. (2022). the miracle of vegetables. Jakarta: Agro Media Pustaka.

Ropendi Pardede, I. K. (2019). Pengaruh Pembersian Jus Semangka (Citrullus lanatus) Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Hiang Kabupaten Kerinci Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 19-27.

Setyawati, D., Maryati, H., & Mubarok, A. S. (2017). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi: The Effect Of Giving The Juice Of Water Melon To The Change Of Blood Pressure For Hypertensive. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 3(2),9-17. https://journal.stikespemkabjombang.ac.id/index.php/jikep/article/download/99/97

Adiyasa, R. P., & M Cruz, B. G. (2020). The Correlation Between Self-Care Behavior and The Self-Efficacy of Hypertensive Adults. Indonesian Nursing Journal of Education and Clinic (Injec), 5(1), 44. https://injec.aipniainec.org/index.php/INJEC/article/viewFile/273/271

Agustiani, M., Andi, S., & Destiana, d. N. (2023). NATIONAL NURSING CONFERENCE VOL. 1 NO. 2. HUBUNGN LIFE STYLE DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA DEWASA DI DESA JAGARA KECAMATAN DARMA KABUPATEN KUNINGAN TAHUN 2023, 56.

Aknes, F., Ludiana, & Ayubana, S. (2023). penerapan relaksasi nafas dalam terhadap tekanan darah pasiem hipertensi di wilayah kerja uptd puskesmas rawat inap banjarsari kota metro. Jurnal Cendikia Muda Volume 3 Nomor 1, 33.

Fadlilah, M. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Tekanan Darah Pada Lansia Penderita Hipertensi di Panti Tresna Werdha Teratai Palembang. 7-15.

Fairhurst. (2020). florida state. Florida state study find watermelon lowers blood pressure.

Fitri, F., Nurmayni, & dkk. (2021). HIPERTENSI Si Pembunuh Senyap. Medan: CV. Pusdikra Mitra Jaya.

Made, N. S. (2016). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia. Majority.

Manurung, widyan, & adityo. (2021). pengaruh mengkonsumsi semangka untuk menurunkan tekanan darah pada hipertensi . Lampung: Universitas Lampung.

Mutiara Lavintang, E. Y. (2018). Pengaruh Jus Semangka (Citrulus Vulgaris Schrad) Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Primer. JOM FKp, 287-296.

Nurleny. (2019). PENGARUH JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NANGGALO. Jurnal Akademik Baiturrahim vol. 8 no. 1, 41.

Nurleli. (2019). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Penurunan Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Leworeng. Jurnal Kesehatan Masyarakat Mulawarman, 26-39.

Nurliana, & Bela, P. (2023). Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan vol. 15 no. 1. EFEKTIVITAS BUAH SEMANGKA MERAH DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA WANITA MENOPAUSE, 245.

Umrah, Y., Rosjidi, C. H., & Balaka, K. I. (2022). Pengaruh Jus Semangka Dalam Menurunkan Tekanan Darah Pasien Hipertensi. Jurnal Ilmiah Karya Kesehatan, 3(01), 16-22. https://stikesks-kendari.e-journal.id/jikk

Purwono, J., Rita, S., Ati, R., & Budianto, d. A. (2020). POLA KONSUMSI GARAM DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA. Jurnal Wacana Kesehatan vol. 5 no. 1, 532.

Prasetyaningrum, Y. I. (2014). Hipertensi Bukan Untuk Ditakuti. Jakarta: Fmedia.

Rizki. (2022). the miracle of vegetables. Jakarta: Agro Media Pustaka.

Ropendi Pardede, I. K. (2019). Pengaruh Pembersian Jus Semangka (Citrullus lanatus) Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Hiang Kabupaten Kerinci Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 19-27.

Setyawati, D., Maryati, H., & Mubarok, A. S. (2017). Pengaruh Pemberian Jus Semangka Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi: The Effect Of Giving The Juice Of Water Melon To The Change Of Blood Pressure For Hypertensive. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 3(2),9-17. https://journal.stikespemkabjombang.ac.id/index.php/jikep/article/download/99/97

Tanjung, A. I., Mardiono, S., & Saputra, A. U. (2023). Pendidikan Kesehatan Senam Bugar Dalam Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Rsud Kayuagung Tahun 2023. Nanggroe: Jurnal Pengabdian Cendikia, 2(4).

Tanjung, A. I., Mardiono, S., & Saputra, A. U. (2023). Pendidikan Kesehatan Senam Bugar Dalam Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Rsud Kayuagung Tahun 2023. Nanggroe: Jurnal Pengabdian Cendikia, 2(4).

Saputra, N. A. U., Irwadi, M. K. N., Tanjung, M. K. N. A. I., Afdhal, M. K. N. F., Arsi, M. K. N. R., Kep, M., & Adab, P. (2023). Buku Ajar Keperawatan Komunitas Ii. Penerbit Adab.

Ariyani, N. Y., Saputra, M. K. N. A. U., Kep, M., & Adab, P. Buku Ajar Praktik Lab Keperawatan Keluarga. Penerbit Adab.

Kesuma, N. S. I., Putri, M. K. N. I. M., Meliyani, M. K. N. R., Saputra, M. K. N. A. U., Elviani, M. K. Y., & Keb, A. M. (2023). Keperawatan Keluarga. Penerbit Adab.

Tanjung, A. I., Arsi, R., & Saputra, A. U. (2024). Pendidikan Kesehatan Media Booklet Dalam Manajemen Hipertensi Pada Tingkat Pengetahuan Pasien Hipertensi di Rs Nurul Hasanah Tahun 2023. Nanggroe: Jurnal Pengabdian Cendikia, 2(10).

Tanjung, A. I., Arsi, R., & Saputra, A. U. (2024). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Melalui Media Booklet “Manajemen Hipertensi” Terhadap Tingkat Pengetahuan Pasien Dengan Hipertensi. Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, 1(6).

Saputra, N. A. U., Kep, M., Ariyani, N. Y., Kep, M., Arsi, N. R., Kep, M., ... & Kep, M. Buku Ajar Keperawatan Agregat Komunitas. Penerbit Adab.

Gani, A., Salmi, N. D. N., Kep, M., Tanjung, N. A. I., Kep, M., Pardiansah, N. S., ... & Kep, M. Buku Ajar Keperawatan Gerontik. Penerbit Adab.

Fatrida, N. D., Elviani, M. K. Y., & Keb, A. M. (2022). Asuhan Keperawatan Keluarga Dan Komunitas: Upaya Pencegahan Kanker Payudara Anak Usia Remaja. Penerbit Adab.




DOI: https://doi.org/10.36729/jam.v10i1.1303

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

  

 

real time web analytics View My Stats