HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP PELAJAR KELAS VII TERHADAP BAHAYA MEROKOK
Abstract
Latar Belakang : Rokok merupakan salah satu produk industri dan komoditi internasional yang mengandun sekitar 1.500 bahan kimiawi. Kebiasaan merokok sudah sangat meluas di hampir semua kelompok masyarakat di indonesia dan cenderung meningkat di kalangan anak dan remaja., mengingta merokok berisiko menyebabkan sebagai penyakit atau gangguan kesehatan pada perokok.Tujuan : untuk mengetahui hubungan pengetahuan dengan sikap pelajar kelas VII terhadap bahaya merokok di SMP Muhammadiyah 4 Palembang. Desain penelitian ini adalah deskriftif kuantitatif pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian berupa kuesioner, cara pengambilan sampel dengan menggunakan tehnik non probability sampling yaitu purposive sampling yaitu teknik pengambilan sampel kelas VII berjumlah 66 siswa SMP Muhammadiyah 4 Palembang. Analisa data menggunakan uji statistik. . Penelitian ini dilakukan di SMP Muhammadiyah 4 Palembang pada bulan November 2020 – Januari 2020 dan proses pengambilan data pada tanggal 8 Januari 2020. Hasil : Hasil uji statistik univariat didapatkan banyak responden yang berpengetahuan Baik sebanyak 45 responden (68%), yang berpengetahuan cukup baik sebanyak 7 responden (10,6%) dan yang berpengetahuan kurang baik sebanyak 7 responden (10,6%) yang bersikap positif sebanyak 38 responden (57,6%), bersikap negatif sebanyak 28 responden (42,2%) saran: Adapun saran pada pihak sekolah agar penelitian ini dapat diunakan sebagai masukan dan pertimbangan bagi sekolah untuk mengarahkan dan membimbing remaja supaya kepribadiannya berkembang kearah yang lebih baik.
Kata Kunci: Pengetahuan, Sikap, Bahaya merokok
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, S. 2010. Metodologi Penelitian kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta
Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Kemenkes RI, 2011. Promosi kesehatan di daerah bermasalah kesehatan panduan bagi petugas kesehatan di puskesmas, Jakarta: Pusat Promosi Kesehatan Kemenkes Republik Indonesia. Available at: http://www.depkes.go.id/resources/download/promosi-kesehatan/panduanpromkes-dbk.pdf.
Kemenkes Ri. 2013.Bahaya Meroko,Riset Kesehatan Dasar; RISKESDAS. Jakarta: Balitbang Kemenkes Ri
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Riskesdas (Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan). (2013).
Notoatmodjo, S. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta
Notoatmodjo, S. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta.
Nursalam. (2011). Konsep dan penerapan metodologi penelitian ilmu keperawatan. Jakarta : Salemba Medika
Nursalam. 2010. Konsep dan penerapan metodelogi penelitian ilmu keperawatan. Jakarta: Salemba medika.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 109 Tentang Pengamanan Bahan yang mengandung Zat Adiktif Berupa Produk Tembakau Bagi Kesehatan. (2012)
Teknik pengambilan sample non probability sampling : http://www.temukanpengertian.com diakses pada tanggal 05 november 2019
World Health Organization (WHO). 2016. Tobacco Fact Sheet. Diakses dari : http://www.who.int/mediacentre/factsheets/fs339/en/
DOI: https://doi.org/10.36729/bi.v12i2.598
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.